MOBIL MOGOK - Cara Memperbaiki Bemper Mobil Plastik Penyok - Bemper mobil menjadi salah satu bagian yang paling depan dan membuat mobil terlihat makin bagus. bahan dari bemper ini jaman dahulu memang lebih banyak menggunakan plat besi namun jaman sekarang lebih banyak menggunakan plastik atau kombinasi keduanya. ketika bemper yang terbuat dari besi penyok, mungkin mudah untuk mengembalikan ke bentuk semula, namun untuk bemper plastik, terkadang ketika kita tekan tidak mau balik ke bentuk semula. nah, bagaimana cara memperbaiki bemper platik, mungkin cara berikut bisa membantu anda.
Cara Memperbaiki Bemper Mobil Plastik Penyok
- Langkah pertama coba anda dorong bagian yang penyok dari dalam.
- jika keras atau dapat terdorong tapi balik lagi kemudian cari tukang las.
- panasin dikit baagian dalam bemper yang penyok setelah cukup agak panas, dorong kembali.
- setelah permukaan normal, dinginkan permukaan sambil terus ditekan. ini pasti berhasil.