Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor & Mobil

Mechanic OnlinesCara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil - Karburator banjir adalah salah satu kendala yang bisa terjadi pada karburator. Karburator banjir bukan mengindikasikan karburator sepeda motor atau mobil anda rusak. karburator banjir ditandai dengan keluarnya bensin dari lubang pembuangan pada karburator. untuk Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil tidaklah sulit. untuk memperbaikinya anda hanya perlu sedikit informasi saja tentang apa yang menyebabkan karburator bisa banjir lalu setelah itu anda bisa memperbaikinya.

Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil bisa anda lakukan sendiri dirumah atau di garasi anda. yang perlu anda persiapkan adalah kunci untuk melepas karburator seperti kunci 8, 10, tang dan obeng serta kunci busi untuk membuka busi dan mengeringkan busi karena bisa basah akibat dari karburator banjir. nah sebelum kita ke Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil sebelumnya apa sajakah sih yang mengakibatkan karburator banjir. 

Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil
pelampung & jarum pelampung


Karburator banjir bisa diakibatkan oleh terganjalnya jarum pelampung atau needle valve oleh kotoran akibat tangki kotor. selanjunya juga bisa diakibatkan oleh jarum needle valve yang sudah aus dan tidak dapat menutup sempurna. Fungsi dari Needle valve sendiri yaitu sebagai katup untuk menutup dan membuka aliran bensin dari tengki ke karburator. nah dari sini pasti anda bisa menerka langkah untuk Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil, yupz betul gan, ini yang akan kita cek dan perbaiki. langsung aja kita ke point perbaikannya.

Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil


Untuk Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir baik Pada Motor atau Mobil pada prinsipnya sama, perbedaanya hanya jika pada mobil desain karburatornya tidak sesimpel sepeda motor. dan diperlukan ketelitian jika buat yang belum terbiasa. namun jika masalah terjadi yaitu karburator banjir, yang hareus di cek dan diperbaiki adalah sama yaitu pada area jarum pelampung atau needle valve.

Disini saya akan berbagi tips cara memperbaiki dan cara mensiasati karburator yang banjir. saya bedakan karena untuk cara mensiasati, bagi beberapa jenis kendaraan anda tidak perlu membuka karburator. langsung saja dibawah ini.

Cara Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil


Cara mensisati karburator banjir yang pertama jika anda mau mencoba dulu cara ini sebelum anda membuka karburator. caranya adalah seperti anda ketahui karburator banjir bisa diakibatkan oleh jarum pelampung atau needle valve terganjal kotoran lakukan cara ini untuk mensisatinya.

Tips Mensiasati Karburator Motor & Mobil Banjir

Coba anda buka baut atau sekrup pembuangan di bagian bawah karburator, sebelumnya ttutup kran bensi dulu jika yang menggunakan kran. buang bensin yang ada di bak penampungan. setelah habis, buka kran bensin atau kalo yang tidak menggunakan kran bisa slah-slah mesin atau jika mobil putar kontak posisi on. biarkan bensin terus keluar bersama sisa kotoran yang mengendap.sampai dirasa cukup bersih, tutup kembali baut / sekrup pembuangan.

Jika dengan cara ini masih banjir, maka anda harus membuka karburator dan lakukan langkah Cara Memperbaiki & Mensiasati Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil. berikut ini caranya.


Cara Memperbaiki Karburator Banjir Pada Motor dan Mobil


Jika cara mensiasati karbutaor banjir tidak berhasil, lakukan cara berikut ini untuk memperbaiki karburator yang banjir.
  1. Lepas karburator terlebih dahulu.
  2. Bongkar Karburator dan perhatikan dengan teliti jika anda belum paham betul. agar nanti tidak bingung saat memasang.
  3. Jika sudah membukanya, buka ruang pelampung.
  4. Lepas pelampung tersebut dengan menarik keluar kawat pin nya, maka pelampung akan terlepas bersama dengan jarum pelampung / Needle valve.
  5. Perhatikan apakah ada kotoran yang mengganjal di jarum atau dudukanya. jika ada kotoran kemungkinan hanya terganjal, pada step ini tinggal bersihkan dan pasang lagi. jika tidak ada yang mengganjal atau masih banjir, lanjut ke point 6.
  6. Lakukan penyetelan dengan cara membengkokan ke atas sedikit saja, logam yang di gunakan untuk dudukan needle vaive.
  7. Pasang kembali pelampung dan juga needle valve. 
  8. Lakukan pengecekan dengan cara meniup lubang masuk yang berhubungan dengan selang bensin, dan gerakan pada pelampung ke atas dan ke bawah.
  9. Pastikan bahwa pelampung berada di bawah, needle valve terbuka penuh, dan ketika posisi pelampung sejajar needle valve bisa menutup secara sempurna. Jika belum pas lakukanlah penyetelan ulang.

Tips tambahan :

Buka dan bersihkan busi jika mesin tak mau hidup. karburator banjir akan membuat busi basah. setelah busi dibuka, sebelum dipasang maka slah-slah atau start mesin tanpa busi  namun amankan dulu kabel busi jauhkan dari masa body. cara ini agar bensin di ruang bakar keluar baru kemudian pasang kembali busi.

Semoga bermanfaat dan membantu anda mengatasi masalah karburator sepeda motor yang bajir.